HARGA DAN SPESIFIKASI Vario 125 eSP

Vario 125 eSP CBS 

 


Glazy White Red
Titanium Black

HARGA: Rp17.650.000
Untuk Wilayah: JABODETABEK

Vario 125 eSP CBS ISS 

 

Bionic Red
Sonic White Blue
Vigor Black


HARGA: Rp18.250.000
Untuk Wilayah: JABODETABEK

Vario 125 Esp dengan bentuk ciri khasnya yaitu tubuh yang besar dengan dibalut body dengan sisi aerodinamis yang tinggi, dimana pad bagian depan, tepatnya di sisi head lamp, honda mendesain bagian ini dengan bentuk runcing. Honda Vario 125 eSP dilengkapi dengan head lamp yang modern, dan dashboard befitur canggih, yang di isi dengan indikator trip meter, indikator kecepatan, lampu sein, lampu utama, indikator injection, indikator ISS, dan indikator bahan bakar. Sama dendan motor matic pabrikan Honda lainnya, Vario 125 eSP juga dilengkapi dengan adanya Magnetic shutter key, yang merupakan sebuah kontak kunci berpengaman magnet yang sangat aman. Dilengkapi dengan fitur yang canggih berupa Answer Back System yaitu apabila kita menekan tombol pada kunci, secara otomatis motor akan berbunyi dan mengedipkan lampu fitur ini memudahkan kita dalam menemukan motor saat berada di parkiran. Fitur canggih lainnya yaitu, Side Stand Switch, fitur ini memiliki fungsi mematikan mesin bila standard samping di turunkan, dan untuk menayalakannya sobat hanya perlu mengembalikannya pada posisi semula.

SPESIFIKASI

Dimensi

Panjang X Lebar X Tinggi
  • 1.921 x 683 x 1.096 mm
Jarak Sumbu Roda
  • 1.280 mm
Jarak terendah ke tanah
  • 135 mm
Berat kosong
  • 109 Kg
Kapasitas tangki bahan bakar
  • 5,5 liter
Rangka

rangka
  • Tulang punggung
Tipe suspensi depan
  • Teleskopik
Tipe suspensi belakang
  • Lengan ayun dengan shockbreaker tunggal
Ukuran Ban Depan
  • 80/90 - 14 M/C 40P (tanpa ban dalam)
Ukuran Ban Belakang
  • 90/90 - 14 M/C 46P (tanpa ban dalam)
Rem Depan
  • Cakram hidrolik, dengan shockbreaker tunggal
Rem Belakang
  • Tromol - sistem pengereman CBS
Mesin

Kelas
  • 125
Volume Langkah
  • 124,8 cc
Diameter X Langkah
  • 52,4 x 57,9 mm
Perbandingan Kompresi
  • 11,0 : 1
Daya Maksimum
  • 8,3 kW / 8.500 rpm
Torsi Maksimum
  • 10,8 N.m/5.500 rpm
Kapasitas Minyak Pelumas Mesin
  • 0,8 liter pada penggantian periodik
Tipe Kopling
  • Otomatis, sentrifugal, tipe kering
Tipe Transmsi
  • Otomatis, V-Matic
Pola Pengoperan Gigi
  • -
Tipe Starter
  • Pedal & Elektrik
Kelistrikan

Tipe Battery
  • 12 V - 5 A.h (tipe MF)
Busi
  • ND U22EPR-9, NGK CPR9EA-9
Pengapian
  • Full Transisterize, Baterai

0 Response to "HARGA DAN SPESIFIKASI Vario 125 eSP"

Posting Komentar